Penerimaan Siswa Baru Online pada SMA Cokroaminoto Palopo

Fajar Novriansyah Yasir

Sari


Penerimaan Siswa Baru Online adalah salah satu cara yang saat ini banyak diterapkan oleh instansi pendidikan untuk memudahkan proses pendaftaran siswa baru. Sistem ini memiliki banyak keuntungan dan waktunya relatif jauh lebih cepat daripada penerimaan siswa baru non-online. Kegiatan Penerimaan Siswa Baru merupakan salah satu kegiatan terpenting yang diadakan oleh sekolah-sekolah baik negeri maupun swasta, karena dengan masuknya siswa baru pada sebuah sekolah akan membawa dampak positif bagi sekolah tersebut sehingga kegiatan belajar mengajar dapat terus berjalan dengan maksimal. Sebagian besar sekolah yang ada saat ini masih menggunakan sistem konvensional atau sistem lama, dimana orangtua calon siswa harus datang langsung ke sekolah untuk mencari informasi tentang kegiatan Penerimaan Siswa Baru sehingga efisiensi dan efektifitas dalam hal waktu, tenaga, dan biaya tidak dapat dicapai.
Kata Kunci : PSB, Online, Penerimaan Siswa Baru, SMA

Teks Lengkap:

Tidak berjudul

Referensi


Ferry Herlambang. 2004. “Trik Explorasi Dreamweaver MX”. Elexmedia Komputindo. Jakarta.

Jogiyanto H.M, 2001. “Analisis dan Desain Sistem”, Andi Offset. Yogyakarta.

Kristanto Andi, 2002, “Perancangan Sistem Informasi dan Aplikasinya”, Gava Media, Yogyakarta.

Madcoms. 2005. “Aplikasi manajemen Database Pendidikan Berbasis Web dengan PHP dan mySQL”, Penerbit Andi. Yogyakarta.

M. Syafii. 2004. “Membangun Aplikasi Berbasis PHP dan mySQL”, Penerbit Andi. Yogyakarta.

Oetomo Budi Sutedjo Dharma, 2002. “Mengenal Jaringan Komputer”, Penerbit Andi Yogyakarta.

Setiawan Andi, 2004. “Pemrograman HTML”, Penerbit Yrama Widya Bandung, Bandung.


Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.