ANALISIS PESAN MORAL YANG TERKANDUNG DALAM PUISI “BERSATULAH PELACUR-PELACUR KOTA JAKARTA” KARYA W.S RENDRA

IRMANIATI IRMANIATI

Sari


Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan pesan moral yang terkandung dalam Puisi “Bersatulah Pelacur-Pelacur Kota Jakarta” Karya W.S Rendra. Jenis penelitian ini menggunakan jenis penelitian deskripsi kualitatif dalam bentuk penelitian pustaka. Pesan moral dalam puisi ini dapat dilihat atau dianalisis didasarkan pada pengertian pesan moral tersebut setelah menganalisis hasil penelitian dapat dipaparkan dan dideskripsikan hasil yang penulis dapatkan dengan menyimpulkan pesan moral dalam puisi “Bersatulah Pelacur-pelacur Kota Jakarta” karya W.S Rendra. yaitu, para pejabat sebaiknya memerhatikan nasip rakyatnya. Bukan menindas keberadaan kaum lemah seperti pelacur, buruh dan lain sebagainya untuk kepentingan pribadi. Seorang pemimpin perlu memiliki perilaku yang baik. Perilaku yang tidak bertentangan dengan norma sosial dan agama. Moralitas seorang pemimpin yang rusak akan menurunkan harga dirinya dihadapan masyarakat.

Kata Kunci


pesan, moral, puisi

Teks Lengkap:

Tidak berjudul

Referensi


Arifin, Bustamul. 1985. Sasta Indonesia Lama dan Moderen. Jakarta: Lubuk Agung.

Agni, Binar. 2009. Sastra Indonesia Lengkap. Jakarta: PT. Buku Kita.

Djoko, Prodopo, R. 2007. Pengkajian Puisi. Yogyakarta: gajah Mada University

Press.

Ratna. 2014. Analis gaya bahasa dalam puisi Cinta dan penantian karya Muhammad. Palopo: UNCP.

Ridawati. 2013. Analis unsur ekstrinsik amanat dalam puisi Padamu Jua karya Amir Hamzah. Palopo: UNCP.

Madeamin, Sehe. 2009. Kritik Sastra. Kampus.

Tarigan, Henry Guntur. 1986. Prinsip-prinsip dasar sastra. Bandung: Angkasa.

Wulandari, S. 2010. Ensiklopedia Nilai dan Norma. Semarang: CV. Ghyyas Putra.

Waluyo, H. J. 1987. Teori dan Apresiasi Puisi. Jakarta: Erlangga.

W. S Rendra. Bersatulah Pelacur-Pelacur Kota Jakarta. Puisi.

Zaidan,dkk.1994. Kamus Istilah Sastra. Jakarta : Balai Pustaka.




DOI: http://dx.doi.org/10.30605/onoma.2016.931

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


##submission.copyrightStatement##

##submission.license.cc.by4.footer##